Wednesday, June 27, 2012

Akhirnya Ketemu Bang Fuadi



Awalnya tahu dari fans page Ahmad Fuadi di Facebook kalau koar-koar mau jumpa fans di Gramedia Expo Surabaya di bilangan Basuki Rachmat. Aku seneng banget kalau Bang Fuadi mau ke Surabaya. Setelah melihat jadwal yang tertera pukul 16:00 WIB aku harus langsung berangkat ke Gramedia Expo setelah pulang kantor secara jam usai kantorku jam 16:00 WIB. kalau harus pulang dulu dan mandi jelas tidak keburu acaranya, sehingga tanpa mandi aku langsung berangkat dari kantor.

Thursday, June 7, 2012

Benkyökai yang Gagal

K
alau ngomongin kata "males" pasti tidak akan ada habisnya. "Males" itu virus yang tidak mematikan tapi sangat berbahaya. Kalau sudah terserang "males" aku jadi ogah ngapa-ngapain. Bawaanya tidur-tiduran mulu berandai-andai dalam khayalan. Atau maen game sampai capek. Sungguh waktuku terbuang sia-sia.



Andhika Sensei sedang menjelaskan jawaban



Wednesday, June 6, 2012

Minazuki / Juni


Minazuki
Juni




Ajisai
Sepotong yokan (agar-agar kacang adzuki yang manis) berwarna ungu muda dipotong berbentuk kubus dan ujungnya dibulatkan, agar terlihat seperti bunga ajisai (hydrangea) isinya terbuat dari pasta kacang putih. Kue ini menolong anda melupakan suasana muram dari musim hujan.

Soal JLPT N2

問題1漢字読み
「漢字で書かれた言葉の読み方を答える問題」

問題______の言葉の読み方として最もよいものを、1・2・3・4から一つ選びなさい。

Sunday, June 3, 2012

Tumben Sibuk

Mei sudah berlalu begitu saja, tanpa ada yang spesial melintas di depan mata. Tapi aku di sibukkan dengan segudang kegiatan yang membuat badan ku drop. Dari pagi sampai sore aku berkutat di kantor kecil ini membuat kegaduahan sendiri-sendiri.

Memang benar, kalau tidak bisa menjaga kesehatan hasilnya langsung drop. Badan lemes rasanya gak nafsu makan. Apalagi aku sudah terkena penyakit lambung, susah untuk makan sesendok saja. rasanya seperti makan tahi kucing.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...